Contoh minggu ini adalah mengubah kardus bekas dan sisa kain menjadi box cantik. Berikut langkah-langkah pembuatannya:
- Siapkan peralatan yang dibutuhkan seperti: kardus, kain, lem, gunting, stud sebagai penghias, tang pembolong, serta palu
- Bentuk kardus sesuai pola yang diinginkan. Ratakan lem pada bagian luar dan tempelkan pada kain
- Buat lubang untuk memasang stud dengan menggunakan tang holer. Lalu pasang menggunakan palu untuk mengencangkan
- Lakukan hal yang sama untuk tiap sisi yang akan dihias. Lalu lem bagian sisinya untuk membentuk box.
Berikut hasil akhirnya..
Selamat mencoba...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar